Wisata Pantai , Pasir Putih lhok Mee Aceh Besar


Wisata Pantai , Surga di Aceh Besar



Wisata Pantai di Aceh Besar punya banyak tempat wisata, salah satunya adalah pusat wisata pantai Lhok Mee , Lamreh Aceh Besar. pusat wisata dengan keindahan laut pasir putihnya, dengan tumbuhan batang bakau di dalam laut pada saat waktu permukaan laut pasang sangat mengoda mata untuk melakukan foto selfi bersama anggota keluarga.
keindahan pantai ini juga dimanjakan dengan keindahan biota laut dengan melakukan scorkling atau penyelaman dangkal serta berenang menikmati ombak dan hangatnya perairan tropis. 
Salah satu spot mancing yang sangat menarik dimana banyak kawanan ikan GT atau Giant Travelli yang bermain di pinggir pantai pasir putih. 
untuk kawasan pantai pasir putih ini ada satu yang dikelola oleh seorang putra lokal, yang mempunyai kebuh di pinggir pantai yang saat ini telah disulap menjadi tempat wisata dengan penginapan untuk meninkmati keindahan alam secara penuh , khususnya sunset di sore hari.


 

untuk mencapai pasir putih dari pusat kota kita dapat mecari di google map dengan panduan peta digital.  berjarak kurang lebih 40 km dari pusat kota. dapat dicapai oleh roda dua dan roda 4. jalan masuk dalam kategori baik. tersedia banyak sajian kuliner dari ikan bakar, nasi putih dan sambal terasi serta mie instant dengan bumbu spesial aceh.

Biaya masuk untuk kendaraan roda 4 Rp 10,000. jadi untuk para traveller mania , ayo cepat berkunjung dan menikmati wisata pantai pasir putih yang alami. salam Bloger


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Buah Pria ( Buah Pare )

Wisata Malam, Jembatan Pante Pirak

Chu