Postingan
Menampilkan postingan dengan label kedai kopi
a new coffee shop in Banda Aceh city in April
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Setui Kupie Atjeh Setui Kupie Atjeh warung kopi bergaya kafe yang peresmiannya dilakukan tanggal 10 April 2011, dengan Motto "Segelas kopi untuk senyum masa depan" Lokasi : Setui, BAnda Aceh Photograph: Novrizal Aceh setelah duduk dan memesan secangkir kopi hitam ( bubuk Ulee Kareng) secepat itu pula diantarkan kopi panas dan sepiring kue ( boh rom-rom, saya menyebutnya seperti itu semacam kue traditional Aceh walaupun menurut sejarah yang pernah saya baca kue ini adalah kue traditional China). sambil menghirup aroma kopi hitam langsung saja saya meminum kopi yang rasanya sungguh
Kedai Kopi Kota Banda Aceh, wisata Ngopi ? ya di Banda Aceh. Nikmati...
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Kedai Kopi atau kerennya Café di Kota Banda Aceh ditulis oleh : Novrizal Foto: Novrizal Dengan makin menjamurnya Kedai Kopi atau Café di kota Banda Aceh membuat saya menjadi ingin sedikit memberikan informasi mengenai Kedai – Kedai kopi yang tersebar di penjuru Kota Banda Aceh. Daftar kedai kopi yang mempunyai istem jaringan Wi-Fi ada banyak dan kali ini hanya beberapa yang saya tuliskan, bukan karena yang tidak tertulis tempatnya tidak nyaman tetapi karena saya belum mendapatkan fotonya atau saya belum singgah (jadi bagaimana dikomentari?), jadi nanti setelah semua kedai kopi terfoto maka akan saya tambahkan datanya. Wisata kedai kopi yang pertama adalah: Coffe Bay 1. 1. Bay Café atau Coffee Bay terletak di jalan Iskandar Muda menuju arah Ulheu Lheu dari kota Banda Aceh. Disini tersedia bermacam minuman terutama standart kedai kopi yaitu kopi, sanger, kopi susu, teh tarik, soda badak dan lain sebagainya.