Postingan

Menampilkan postingan dengan label pasar setui

Pedagang Kecil dengan Jiwa Besar

Gambar
pedagang keliling menjual celengan dengan tambahan tulisan timbul dan hiasan lainnya Foto: Novrizal Kalau kita berjalan di seputaran kota Banda Aceh, pastilah akan menjumpai para pedagang kecil dengan usaha dan semangat tinggi bekerja untuk menafkahkan keluarga, membanting tulang demi mencari nafkah halal. dengan bermodalkan semangat tinggi pedagang kelliling ini menjajakan barang dagangannya dari satu lokasi ke lokasi lainnya, kadang di tempat keramaian seperti pasar, dan di depan sekolah-sekolah dengan harapan penjualan dapat meningkat dan mendapatkan penghasilan yang layak.

Pasar Setui , pasar tradisional kota Banda Aceh

Gambar
penjual makanan ringan dan lontong di pasar seutui Pasar Setui merupakan pasar yang telah lama berada di lingkungan Setui. saya tidak tahu pastinya tetapi asal kata setui kemungkinan dari