Postingan

Menampilkan postingan dengan label banda aceh

Ups....Sex and New Life

Gambar
lalat buah sedang melakukan perkawinan Photograph by: Novrizal hasil jepret sana dan sini, langsung ketemu dengan sepasang lalat buah yang sedang melakukan ritual percintaan.  baru saat ini saya bertemu dengan lalat buah yang tidak ambil pusing dengan keadaan, tanpa ragu si lalat buah

Kopi Kocok? …Pria punya Kopi , Aceh Punya Selera.

Gambar
Wisata Kopi Banda Aceh secangkir kopi kocok...nikmat dan mantap. foto : Novrizal Lokasi: e-kupi, banda Aceh Pernah merasakan nikmatnya kopi kocok? Kopi Aceh dengan campuran kuning telur dan sedikit susu+madu…hmmm nikmat tiada terkira.. menu minuman kopi kocok saya jamin

Taman Wisata Ulhee Lheu

Gambar
Bermain bersama si kecil sangat menyenangkan. permainan anak setiap sore hari taman ulhee Lheu yang bersebelahan dengan kantor Dinas Pariwisata Kota Banda Aceh mulai dibanjiri pengunjung. taman ini terletak di depan kuburan masal yang berlokasi di kecamatan Meuraxa ulhee lheu. banyak keluarga yang membawa

Taman Sari, wisata keluarga

Gambar
Taman Sari, Taman Keluarga, Taman Kita Semua permainan anak-anak di areal Taman Sari ini dia lokasi wisata murah meriah untuk keluarga di Banda Aceh. Taman Sari adalah tempat santai melepas lelah bagi bapak dan Ibu yang telah menyelesaikan aktivitas dari pagi hingga sore hari. mulai jam 16.00 Taman Sari mulai didatangi oleh para keluarga sebagian besar bersama

Kapal Apung , The tsunami Statue in Banda Aceh City

Gambar
PLTD apung, saksi bisu tsunami 26 desember 2004 Photograph : Novrizal Monumen peringatan tsunami yang sedang dipugar untuk dijadikan salah satu obyek wisata menyambut Visit Banda Aceh Year 2011. kapal apung terseret sejauh kurang lebih

Wisata Pantai Lampuuk

Gambar
Pantai Lampuuk Kawasan Wisata pantai Lampuuk mulai terkenal di tahun 1990-an. pantai wisata lampuuk di awal tahun 1990-an masih merupakan pantai alami dengan pasir putih yang membentang dan teluk indah dengan pasir putih serta pantai dengan karang dan biota lautnya.

Perang Melawan Alam, siapa menang?

Gambar
Lahan kita adalah tempat rezeki "kami" (burung pipit haji) penjaga lahan padi sawah mengusir burung dengan menggunakan ketapel lokasi: lahan padi sawah Lhamlhom, kecamatan Lhoknga Aceh Besar - Aceh Foto oleh : Novrizal jika kita berjalan santai lalu melewati lahan persawahan gampong Lamlhom kecamatan Lhoknga maka sepanjang mata memandang penunh dengan lahan sawah dimana padi yang mulai menguning menandakan bahwa sebentar lagi saatnya para petani padi akan menuai hasil dari kerja keras yang mereka lakukan selama 2,5 bulan ini.semua petani menunggu

Penyakit Sosial , Balap Liar semakin Liar. Siapa menutup mata?

Bagi para remaja balapan liar merupakan suatu pencarian jati dirinya di dalam kelompok. Keluarga dan masyarakat memegang peranan penting dalam menciptakan suasana aman dan nyaman bagi remaja untuk berkarya dan mengepresikan dirinya. Tanpa adanya dukungan tersebut remaja akan mudah terpengaruh dan bergabung dalam komunitas yang sangat sulit didekati oleh para orang tua karena mereka akan menutup diri dari keluarga dan masyarakat. Dimana mereka akan   terbuka? Dalam

Kembalikan Pohon Kami

Gambar
2 ekor elang bermain di atas menara pemancar telekomunikasi Foto oleh: Novrizal Punge, Banda Aceh - 7 januari 2010 Sejak lama saya memperhatikan pembangunan di wilayah kota Banda Aceh dan Aceh Besar, dimana pembangunan pesat masa rekontruksi dan rehabilitasi semenjak tsunami melanda kawasan pesisir Banda Aceh dan Aceh Besar  26 Desember 2010 membawa dampak positif dan tentunya juga beberapa dampak negatif. beberapa kali saya memperhatikan langit kawasan kota Banda Aceh dan Aceh Besar apalagi dengan luas kota Banda Aceh yang termasuk kecil kurang lebih 6 kilometer persegi menyebabkan pembangunan pesat terjadi merambah

Mie Kocok , kuliner kota Banda Aceh

Gambar
Mie Kocok Sabena....hmmm nikmatnya. Sudah menjoba kuliner Mie Kocok? bagi penikmat mie mungkin sudah mengenal beberapa mie kocok yang telah berjualan di kota Banda Aceh, di sepanjang jalan T. Umar ada 3 penjual Mie kocok yaitu: Mie Kocok

Makan Gulai Ayam Aceh, pagi di Lambaro

Gambar
Lambaro.....menu Nasi Ayam Gulai Aceh menu nikmat pas di kantong sekali kali jika ingin berbelanja membawa istri bisa mampir di kadai kopi depan pasar buah lambaro yang lama, ada penjual nasi ayam gulai aceh, hanya ada pagi jika sudah siang

Selamat Pagi Banda Aceh

Gambar
Pagi Menjelang Gunung Seulawah, pagi hari pemandangan dari gunung mata ie Foto by: Novrizal Pagi menjelang di ufuk timur, matahari mulai menyinari kota Banda Aceh, aktivitas dimulai dengan alunan musik senam pagi yang dilakukan para tentara di Rindam Mata Ie. dengan cuaca cerah dan udara pagi yang segar mari kita mulai pagi ini dengan penuh kebahagiaan bekerja mencari rezeki yang halal buat

Pasar Setui , pasar tradisional kota Banda Aceh

Gambar
penjual makanan ringan dan lontong di pasar seutui Pasar Setui merupakan pasar yang telah lama berada di lingkungan Setui. saya tidak tahu pastinya tetapi asal kata setui kemungkinan dari

Fantastis! Sepak Bola Tuna Netra

Gambar
Sepak Bola Tuna Netra penyerang dari POTA menggiring bola  Akhir Tahun 2010 fotograph by: Novriza l Pertandingan sepak bola persahabatan di akhir tahun 31 desember 2010 antara Pota (Persatuan Olah Raga Tunanetra Aceh) dan Porti Aceh (Persatuan Olah raga Tunanetra Indonesia) yang diadakan di lapangan Neusu Jaya. hasil pertandingan akhir

Mie Aceh? nikmatnya Mie Bang Lie Lhoknga.

Gambar
aroma dan citarasa mie Aceh masih menu kuliner khas Aceh, siapa yang belum merasakan nikmatnya Mie Aceh....jika ingin mencoba.....jalan-jalan saja sambil mencicipi nikmatnya Mie Aceh. secara umum rasa Mie Aceh dikatagorikan sedikit Pedas sampai sangat pedas, dengan bumbu olahan sangat menggugah selera bagi penikmat masakan khususnya

Cafe Gaki Tuan dan Wisata Pantai Kuala Lhoknga

Gambar
cafe gaki tuan Mau ikan bakar? bosan di tempat yang lain? main saja kesini Cafe Gaki Tuan, menyediakan

Wisata mancing Keluarga

Gambar
Mancing mania di pelabuhan Krueng Raya Berwisata dengan keluarga dilibur tahun baru, kemana ya? bagi warga kota Banda Aceh dan Aceh besar ada satu pilihan yaitu arah utara kota Banda Aceh menuju pelabuhan Krueng Raya. bagi warga Banda Aceh yang akan mengisis hari libur dapat melakukan perjalanan santai selama kurang lebih

Dingin...dingin.....enaknya.....

Gambar
ya pasti Bakso.... Menu Mie bakso masih merupakan pengganjal perut murah...meriah... Photo By: Novrizal Bakso tenis, pake urat, bakso ayam, bakso daging banyak banget bakso.... ada rencana mau ngasih bintang semua penjual Bakso di Banda Aceh, sekalian membuat buku panduan lokasi Mie Bakso di Kota Banda Aceh lengkap dengan skornya. ada bakso yang murah sampai yang mahal, dari pelayanan yang jelek sampai yang bagus dan rasa yang paling enak sampai yang oplosan. tapi Bakso tetap bakso......makanan murah, enak dan kalau gizinya????

Banda Aceh Photo of This Week

Gambar
lamjabat , dengan latar belakang gunung Seulawah Photograph by: Novrizal Foto - foto pagi hari, kesunyian dan kedamaian pesisir

nonton BOLA bareng, My City Kupi. Mimpi yang tertunda

Gambar
nonton bareng final leg 2 piala AFF Photograph by: Novrizal Nonton bareng di Lamjamee , My City kupi , sayang sekali walaupun Timnas Indonesia Menang