Pintu Khop

Pintu Khop
foto by: Novrizal
sumber : Dinas Pariwisata dan kebudayaan propinsi Aceh
Pintu khop dulu adalah gerbang yang menghubungkan istana dengan taman
Ghairah. gerbang ke taman dari keluarga kerajaan, sultan, permaisuri, pangeran dan putri raja. pembangunan taman dikisahkan atas permintaan dari  Putroe Phang, putri raja yang di bawa ke Aceh oleh Sultan Iskandar Muda setelah kerajaan Pahang ditaklukkan.

Foto-foto Taman Putroe Phang

Pintu Khop / Gerbang ghairah

suasana taman Putroe Phang pagi hari

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Buah Pria ( Buah Pare )

Wisata Malam, Jembatan Pante Pirak

Chu